IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMAN 45 JAKARTA

Penulis

  • Ihsan Harits Rustian Universitas Islam Jakarta
  • Maria Ulfa Universitas Islam Jakarta

Kata Kunci:

Implementasi, Kontekstual, Pembelajaran

Abstrak

Artikel ini tujuannya agar bisa memaparkan pengimplementasian pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) di pembelajaran PAI di SMAN 45 Januari. Artikel ini memakai pendekatan studi kasus, dan juga memakai jenis penelitian kualitatif. Metode pengumpulan data memakai metode wawancara, observasi, serta dokumentasi. Analisis data memakai metode deskriptif analitik. Hasil penelitian memperlihatkan bahwasanya 1) Pelaksanaan pada penerapan CTL cukup baik, mulai dari perencanaan susunan rencana pembelajaran, pemilihan metode yang tepat dengan pembelajaran, penggunaan sumber materi yang beragam, penggunaan sarana dan prasana dalam mendukung pembelajaran, serta penilain yang autentik; 2) Hasil pelaksanan dalam penerapan CTL juga menunjukkan dampak yang cukup baik terhadap siswa, mulai dari metode pembelajaran yang tidak lagi berfokus pada guru, para murid yang tidak merasa bosan dan jenuh ketika pembelajaran berlangsung, para murid dapat berpikir kritis, serta para murid yang dapat mengimplementasikan materi yang telah diajarkan oleh guru.

 

Referensi

Darmawan, W. (2013). PENERAPAN CTL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMP/MTs KELAS VII PADA KONSEP PENCEMARAN LINGKUNGAN [UIN Syarif Hidayatullah]. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/24696

Haidir, H., Arizki, M., & Fariz, M. (2021). An Innovation of Islamic Religious Education in The Era of The Industrial Revolution 4.0 in Elementary School. Nazhruna: Jurnal Pendidikan Islam, 4(3), 720–734. https://doi.org/10.31538/nzh.v4i3.1688

Hamalik, O. (2008). Proses Belajar Megajar. PT Bhumi Aksara.

Kango, U., Kartiko, A., Zamawi, B., Pesantren, I., & Chalim, K. A. (2021). THE EFFECT OF SERVICE QUALITY, FACILITIES AND PROMOTION ON THE INTEREST OF NEW STUDENTS. Nidhomul Haq: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 6(2), 323–330. https://doi.org/10.31538/ndh.v6i2.1447

Kunandar. (2007). Implementasi Kurikulum KTSP. Rajawali Press.

Mulyasa. (2004). Implementasi Kurikulum. Rosda Karya.

Ramayulis. (2010). Metodologi Pendidikan Agama Islam (6th ed.). Kalam Mulia.

Susilawati Sj, D., Maarif, M. A., & Zamroni, A. (2021). Strategi Pengembangan Program Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Sekolah. Tafkir: Interdisciplinary Journal of Islamic Education, 2(1), 20–40. https://doi.org/10.31538/tijie.v2i1.21

Syafaruddin, S., Susanti, E., & Hasana, W. (2021). Implementation of Teacher Career Development in Madrasah Aliyah Negeri. Nidhomul Haq: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 6(3), 570–578. https://doi.org/https://doi.org/10.31538/ndh.v6i3.1637

Unduhan

Diterbitkan

2024-02-28

Cara Mengutip

, I. H. R., & Maria Ulfah. (2024). IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMAN 45 JAKARTA . Journal Education and Government Wiyata, 2(1), 29–40. Diambil dari https://journal.wiyatapublisher.or.id/index.php/e-gov/article/view/48

Terbitan

Bagian

Articles